Medan, IDN Times- PSMS sudah melakoni satu uji coba di Jawa Timur dengan menghadapi Deltras FC di Malang. Laga itu berakhir imbang tanpa gol.
Selanjutnya PSMS akan melakoni serangkaian uji coba lainnya hingga tur berakhir 20 Juni mendatang. Berikut lawan-lawan PSMS di Jawa Timur.