Medan, IDN Times - PSMS Medan gagal memetik tiga poin saat menghadapi Semen Padang pada lanjutan grup A Liga 2 2021, Kamis (14/10/2021) malam kemarin setelah ditahan imbang 2-2. Gol Vivi Asrizal membuyarkan keunggulan Ayam Kinantan.
Gol itu jadi sorotan. Soalnya pemain PSMS melakukan protes keras karena dianggap berbau offiside. Apa tanggapan Ansyari Lubis?