Ras canidae pertama kali muncul dalam sejarah sejak era Eosen sekitar 40 juta tahun lalu. Alhasil memunculkan beberapa jenis canidae prasejarah meliputi hesperocyon, daphoenus, borophaginae dan canis yakni nenek moyang ras canidae modern seperti anjing, serigala dan rubah. Canidae terakhir pra sejarah yang punah sejak 10.000 tahun lalu zaman Pleistosen.
Artikel ini takkan membahas canidae yang punah di era kuno, melainkan zaman modern kisaran dari era Revolusi Industri hingga sekardang. Ulasan spesies canidae yang punah bukan hanya hewan liar, tapi juga ras anjing domestik. Penasaran siapa saja? Simak sekarang.