Medan, IDN Times – Delipark Mall menjadi salah satu mall yang kembali memperkuat posisinya sebagai destinasi gaya hidup terdepan, dengan menghadirkan sejumlah tenant baru yang siap dibuka dalam waktu dekat. Kehadiran tenant-tenant ini diharapkan dapat memberikan pengalaman baru bagi pengunjung, mulai dari layanan publik, kuliner kekinian, salon kecantikan, hingga brand olahraga dan teknologi ternama.
Berikut deretan tenant yang akan segera hadir di Delipark Mall. Apa saja?
