10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinya

Ternyata gampang banget pilih ayam segar

Membeli ayam di luar tentu harus ada ketelitian saat membelinya. Jeli melihat kondisi ayam apakah masih segar atau tidak, karena itu penting banget untuk menjaga rasa dan gizinya.

Cara untuk membedakan mana ayam yang masih segar atau tidak, ternyata mudah banget, lho. Kamu bisa menerapkan beberaap tipsnya di bawah ini. Check!

1. Daging ayam yang segar, teksturnya masih kenyal saat ditekan-tekan dan pasti kembali

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi daging ayam mentah (pixabay.com/manfredrichter)

2. Selain itu, daging ayam segar warnanya pasti cerah masih pinkish atau kemerahan

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah (pixabay.com/RitaE)

3. Meski warna cerah kemerahan tapi tidak mengeluarkan darah. Dagingnya dalam keadaan bersih

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi daging ayam mentah (pixabay.com/JESHOOTS-com)

4. Ayam yang bagus pastinya tidak ada bau sama sekali. Melainkan aromanya segar

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah (pixabay.com/panchenko_karyna)

5. Ayam segar jika dipegang ada rasa hangat dari dagingnya, apalagi jika baru dipotong

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah potongan (pixabay.com/congerdesign)

Baca Juga: 5 Tips Menyimpan Telur Ayam Mentah agar Awet dan Tak Mudah Busuk

6. Sementara ayam yang tidak segar, tekstur dagingnya lebih keras alias tidak kenyal

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah (pixabay.com/congerdesign)

7. Ayam tidak fresh kalau ditekan tidak kembali alias kaku. Gak cocok untuk dimasak!

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah (pixabay.com/RitaE)

8. Ayam yang tidak segar, warna dagingnya lebih pucat atau bahkan kecoklatan

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah (pixabay.com/ivabalk)

9. Ayam tidak fresh biasanya mengeluarkan darah dari dalam daging, seakan kurang higienis

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah (pixabay.com/RitaE)

10. Ayam yang kurang segar terdapat bau tak sedap dari dagingnya, sehingga tak layak untuk dimasak

10 Cara Membedakan Ayam Fresh dan Tidak saat Membelinyailustrasi ayam mentah (pixabay.com/suky6661)

Sekarang paham'kan cara membedakan ayam segar atau tidak, ternyata segampang itu. Hal itu pun supaya tidak salah lagi dalam memilih bahan ayam yang fresh. Jangan lupa untuk praktikkan tips-tips di atas tadi sebelum membelinya nanti. Selamat mencoba!

Baca Juga: 5 Pastry khas Rumania yang Paling Populer, Bikin Nagih!

Gebialya Photo Community Writer Gebialya

Learning is the basis of life.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Doni Hermawan

Berita Terkini Lainnya