10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!

Buat anak rantau valid banget sih ini

Adaptasi dengan budaya dan tempat tinggal di perantauan itu seru. Salah satu yang bakal berubah ketika berbulan-bulan di perantauan adalah bahasa dan cara bicara.

Seperti yang dialami para netizen ini. Curhatnya tentang sebelum vs sesudah tinggal di perantauan kocak banget. Kamu mengalaminya juga, gak?

1. Hayoo, mana nih orang Lampung? Pasti benar kan kalau di sana orang-orangnya sering ngomong 'geh' untuk kata ganti 'dong'

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/handokotjung

2. Oh iya, di Lampung juga kalau bilang terserah jadi basing. Anak perantauan Lampung yang sudah terbawa bahasa asli sana pasti relate

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/ramyeonisnoodle

3. Katanya orang Balikpapan kalau menyebut bakso tusuk itu salome, benar, gak?

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/dellaoi

4. Hati-hati kalau pulang dari merantau di Batam lalu pesan es di kampung halaman, jangan pakai teh obeng ya. Nanti pelayannya bingung

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/peachycrimx

6. Daerah mana lagi nih selain Bali, yang bilang sedotan ganti jadi pipet?

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/monsouleil

7. Apapun merek motornya, disebutnya tetap itu ya. Ada juga di beberapa daerah Jawa Tengah dan Jogja yang sama seperti ini

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/rizkijangg

8. Pokoknya semua disebut iwak. Kalau daging sapi, ya iwak sapi. Daging ayam, ya iwak ayam

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/pewdeeppeye

9. Bangjo singkatan dari abang ijo alias merah dan hijau. Lampu kuningnya gak diajak, nih?

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/wartafana

10. Sebutan bro di Balikpapan jadi ces. Unik juga ya. Tiap daerah punya sebutan masing-masing

10 Curhat Netizen Sebelum vs Sesudah Tinggal di Perantauan, Kocak!Twitter.com/mememekanlirik

Itu dia deretan curhat netizen sebelum vs sesudah tinggal di perantauan. Kamu yang anak rantau pasti mengalami fase ini juga, kan?

Baca Juga: 10 Curhat Kocak Pengalaman Netizen Ngobrol sama Bule Ini Bikin Ngakak

Topik:

  • Zahrotustianah

Berita Terkini Lainnya